GadgetTeknologi

5 Kelebihan Smartphone Produk China dan Tips untuk Membelinya

Semakin banyaknya kebutuhan akan smartphone di seluruh penjuru dunia membuat banyak produsen bersaing memberikan produk terbaik. Salah satunya smartphone produksi China dengan harga lebih terjangkau namun memberikan banyak kecanggihan. Konsumen dapat melihat daftar harga realme terbaru dan menyesuaikan dengan kebutuhan.

Baca juga:   Sekarang Bisa Banget, Mau Tetap Canggih Tanpa Keluar Banyak Uang, 4 Harga Hp Baru Dibawah 1 juta

Kelebihan Smartphone China

Smartphone produk dari produsen China memiliki kelebihan-kelebihan seperti di bawah ini.

1. Kapasitas baterai besar

Smartphone kapasitas baterai besar sangat nyaman bagi penggunanya apalagi untuk gaming. Pengguna bisa bermain dengan waktu lebih lama tanpa terkendala baterai yang menipis. Bahkan ada smartphone yang memiliki kapasitas baterai hingga 10000 mAh.

2. Memiliki body yang tipis

Body smartphone yang tipis tentu memiliki bobot yang lebih ringan sehingga mudah untuk dibawa kemana-mana. Selain itu body smartphone tipis dapat memberikan kesan elegan. Terlebih banyak brand China menawarkan charge hp baru dibawah i juta yang berkualitas.

3. Pertumbuhan produsen cepat

Produsen smartphone China menempati posisi atas sebagai produsen smartphone di dunia. Pertumbuhannya tidak memerlukan waktu yang lama. Dengan hal ini konsumen dapat lebih yakin akan kualitas smartphone China.

4. Memiliki RAM besar

Semakin besar penyimpanan RAM maka semakin nyaman pula menggunakan smartphone. Smartphone China kebanyakan memiliki RAM yang besar dengan harga yang terjangkau. Misalnya saja produk dari Xiaomi dengan harga realme 3 pro 6/128 yang tidak terlalu mahal.

5. Kamera selfie kapasitas besar

Bukan hanya kamera utama saja, smartphone China kebanyakan memiliki kamera depan atau selfie dengan kapasitas yang besar. Dengan kamera selfie kapasitas besar maka pengguna dapat menghasilkan foto yang bagus dengan kamera depan.

Baca juga:   5 Harga HP Oppo Keluaran Terbaru & Spesifikasinya (Juli 2021)

Tips Membeli Smartphone

1. Memilih yang terbaik

Smartphone China kebanyakan memiliki harga dan spesifikasi yang mirip satu sama lain. Cari tahu informasi smartphone dengan harga dan kriteria serupa untuk mendapatkan produk terbaik. Misalnya saka membandingkan spesifikasi harga realme C3 dengan produk lain.

2. Desain smartphone

Menggunakan smartphone dengan desain bagus tidak hanya menambah gaya saja. tetapi juga bisa membuat nyaman ketika menggunakannya. Smartphone China memiliki banyak desain yang bagus dan selalu berkembang.

3. Kamera

Banyak sekali ulasan di media sosial yang bisa menjadi panduan untuk membeli smartphone dengan kamera terbaik. Smartphone China juga memberikan produk dengan kamera berkualitas dengan harga terbaik. Jangan lupa untuk melihat daftar harga realme terbaru.

4. Jaringan

Ada beberapa smartphone yang menggunakan jaringan dengan band yang tidak ada di Indonesia. Terlebih jika membeli smartphone bekas dari orang lain. Jangan hanya melihat kondisi fisik dari smartphonenya saja.

5. Garansi

Memilih smartphone dengan garansi resmi akan memudahkan jika suatu saat smartphone rusak. Sebaiknya membeli smartphone di toko yang memberikan garansi resmi. Garansi resmi juga memudahkan klaim suatu saat nanti.

Ada banyak daftar harga realme terbaru di internet yang membantu konsumen dalam memilih smartphone. Biasanya akan ada update harga smartphone karena bisa berubah-ubah dalam waktu tertentu.

Baca juga:   8 Spesifikasi Ini Akan Mempengaruhi Harga Smartphone

 

Related Articles

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

Back to top button